Pada bulan Juni 2018, Kabupaten Sleman mengalami inflasi sebesar 0.44 persen dengan kenaikan diseluruh kelompok pengeluaran. Tingkat inflasi tahun kalender 2018 sebesar 1.09 dan tingkat inflasi dari tahun ke tahun sebesar 2.95 persen.
informasi selengkapnya dapat dilihat disini